Khutbah Jum’at – 20080815

Hidup akan terasa indah dan nikmat, jika umat Islam memahami hal-hal berikut:
1. Dunia bukanlah tujuan hidup, tapi ada negeri akhirat sebagai tujuan akhir. Dunia itu hanyalah sementara, tidak ada keabadian didalamnya. Jadi yg kita kejar adalah sesuatu yg semu.

2. Apapun yg ada di dunia kita cintai dan benci, akan meninggalkan kita juga akan kita tinggalkan. Ada akhir dari hidup di dunia. Maka janganlah melupakan ibadah pada ALLOH SWT. Kesengsaraan dan kebahagiaan adalah hal sementara.

3. Sekecil apapun amalan kita (baik dan buruk) akan dimintai pertanggungjawabannya.

Sebuah nasehat singkat seseorang yg bijak, ketika dia bertanya pada murid2nya, barangkali bisa menjadi bahan renungan kita.
– Hal yg paling dekat di dunia adalah kematian.
– Hal yg paling jauh di dunia adalah masa lalu.
– Hal yg paling berat di dunia adalah amanah (tanggung jawab).
– Hal yg paling ringan di dunia adalah meninggalkan shalat 5 waktu.

Mari kita renungkan kembali hal2 di atas, terutama di bagian sholat. Apakah kita termasuk yg lalai, atau yg bertanggung jawab? Apakah rapat, pekerjaan, dan aktivitas duniawi lain lebih utama dari sholat 5 waktu?

14 thoughts on “Khutbah Jum’at – 20080815

  1. faisol says:

    terima kasih sharing info/ilmunya…
    saya membuat tulisan tentang “Bagaimana Menjadi Khatib Efektif?”
    silakan berkunjung ke:

    http://achmadfaisol.blogspot.com/2008/08/bagaimana-menjadi-khatib-efektif-1-of-2.html

    tulisan ini ttg : teknik berpidato/retorika/khithabah & dakwah…

    semoga Allah menyatukan dan melembutkan hati semua umat Islam, amin…

    salam,
    achmad faisol
    http://achmadfaisol.blogspot.com/

  2. kanghar says:

    tambah satu lagi hal yang paling tajam adalah lisan
    dari Imam Ghozali di kitab Ihya Ulumudin

  3. latif hamudu says:

    kami sangat berterimakasih atas adanya hutah2 jumat ini semoga kami selalu dapt dikirimkan melalui email kami

    wassalam
    terima kasih

  4. ismail shaleh says:

    Assalamualaikum…
    alhamdulillah dengan adanya khutbah jum’at ini. Tapi maaf sebelumnya. Bagaimana kalau kami dikirimin materi khutbah tersebut lewat emai kami?

    Syukran katsiran,
    Wassalamualaikum…

  5. ayi wahyudin says:

    saya tertarik degan ceramah khotbah jumat

  6. taufik Warman says:

    maaf sebelumnya. Bagaimana kalau kami dikirimin materi khutbah tersebut lewat emai kami?

  7. Herwanto Ahama says:

    Assalamu ‘Alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
    Khutbahnya Bagus, boleh dikirim ke email kami khutbah lengkapnya?

  8. abdul mujib says:

    Assalamualaikum Wr. Wb.
    Salam silaturrahim!
    Semoga Yang kuasa selalu meridhai derap langkah kita semua. Amin
    Sebagai seorang penceramah, saya sangat terbantu dengan adanya webset ini, saya selalu mengapdet materi hutbah disini, sebab saya berdomisili diwilayah terpencil jauh dari informasi terkini, oleh sebab itu, saya sangat mengharapkan bantuan dari saudara untuk selalu mengirim materi hutbah ke-email kami. terimakasih

  9. widhi macuncu says:

    assalamu alaikum wr wb.

    subhanallah ! saya senang dengan tambahan llmu dari website ini . mohon dapat dikirimi pada saya materi khotbah yang terbaru ke email saya. trims

  10. rasdianto ar. buhang says:

    assalamu alaikum wr wb.
    subhanallah ! saya senang dengan tambahan llmu dari website ini . mohon dapat dikirimi pada saya materi khotbah yang terbaru ke email saya. trims

  11. ucapkan banyak terima kasih. sekiranya bisa materi khutbah bisa dikirim ke email ana Sebagai bekal.
    Jazakumullah khoiran katsiran

  12. muhajir says:

    semoga apa yang telah termaktub bisa bermanfaat

Leave a comment